You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin PE Jamin Tidak Ada Turun Tegangan Saat Lebaran
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pasokan Listrik di Kepulauan Seribu Dijamin Aman Selama Libur Lebaran

Suku Dinas Perindustrian dan Energi (PE) Kepulauan Seribu menjamin pasokan listrik di Kepulauan Seribu selama libur lebaran aman dari pemadaman.

Kita sudah koordinasi dengan PLN dan mereka menjamin tidak ada pemeliharaan jalur hingga lebaran

"Kita sudah koordinasi dengan PLN dan mereka menjamin tidak ada pemeliharaan jalur hingga lebaran," ujar Melinda Sagala, Kepala Suku Dinas PE Kepulauan Seribu, Jumat (16/6). 

Meski demikian, kata Melinda, pihaknya mengawasi pasokan listrik di gardu listrik yang tersebar di sejumlah pulau. Langkah ini dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya korsleting listrik saat cuaca buruk.

100 Rumah di Kepulauan Seribu akan Dapat Pemasangan Listrik Gratis

"Pengawasan rutin terus kita lakukan," katanya.

Ia menambahkan, saat ini pihaknya juga menambah pencahayaan di sejumlah titik berkumpulnya wisatawan. Termasuk di area makam dan pantai.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4272 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1827 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1667 personAnita Karyati
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1607 personFakhrizal Fakhri
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1603 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik